Image of Penatalaksanaan stomatitis aftosa rekuren mayor dengan infeksi sekunder

LITERATURE

Penatalaksanaan stomatitis aftosa rekuren mayor dengan infeksi sekunder


Stomatitis aftosa rekuren (SAR) adalah kondisi ulseratif pada mukosa oral tanpa adanya kelainan lain. Karakteristik SAR adalah ulserasi bulat, dangkal, rekuren yang dikelilingi oleh inflamasi dan terutama melibatkan mukosa nonkeratinisasi. Klasifikasi SAR adalah minor, mayor, dan herpetiformis. Infeksi sekunder jarang terjadi. Perawatan ditujukan untuk menghindari trauma lokal, mengurangi rasa nyeri dan durasi ulserasi dengan menekan respon imun lokal, dan mencegah infeksi sekunder. Tujuan penulisan artikel ini adalah mendiskusikan perawatan seorang pria 24 tahun dengan ulser yang besar, jamak dan tidak sembuh selama 4 minggu. Ulser didiagnosis SAR mayor dengan infeksi sekunder, sembuh dalam 2 minggu, meninggalkan sikatrik setelah dirawat dengan metronidazol dan
siprofloksasin. Meskipun infeksi memperlambat penyembuhan, tetapi dengan perawatan yang tepat, SAR mayor memiliki prognosis yang baik


Availability

REQJ4584-2Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
-
Publisher : .,
Collation
-
Language
English
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
Dentofasial, Vol.10, No.44 1, Februari 2011:42-46
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous