Image of Memorizing Like an Elephant

BOOKS

Memorizing Like an Elephant


Buku ini dikarang oleh Yudi Lesmana salah satu dari 149 Grandmaster of Memory di dunia berdasarkan pengalaman pribadinya. Yudi tidak terlahir dengan kemampuan mengingat yang luar biasa, namun kemampuan ini didapat melalui latihan yang teratur. Kenapa buku ini di beri Judul ??emorizing Like an Elephant?? Karena ternyata gajah adalah hewan urutan tiga besar yang memiliki intelegensia yang baik setelah orang hutan dan lumba-lumba. Dan keunggulannya terletak pada daya ingat.rnrnOtak kita terdiri atas puluhan ribu saraf neuron bahkan lebih yang akan terus berkembang jika kita berpikir. Ketika kita mulai berhenti menggunakan otak, maka penyakit yang dinamakan ??upa??akan menyerang. Seperti olahragawan otak kita harus selalu dilatih.rnrnAda tiga hal yang perlu diasah untuk mendapatkan daya ingat yang kuat:rn1. Asosiasirn2. Imajinasirn3. LokasirnAgar hasil latihan dapat berjalan dengan baik ada beberapa hal yang harus dilakukan, antara lain: tenang, bayangkan, dengarkan dan rasakan, berfikir ??ut of the box?? Gunakan emosi, buat aksi, melebih-lebihkan, warnai, ulangi dan ulangi. Tidak butuh waktu lama untuk melatih daya ingat, cukup luangkan waktu 10-15 menit.rnrnDalam buku ini ada tiga metode yang digunakan untuk mengingat, antara lain:rn1. Metode Rantairn2. Metode Lokasirn3. Metode SubtitusirnApa dan bagaimanakah metode tersebut? Sebaiknya rekan-rekan langsung membaca buku ini dan mempraktekkannya. Selamat membaca!(Reviewed by : Yulia Widyaningrum - HO Medi.)


Availability

006.NM.15Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
153 LES m
Publisher Kepustakaan Populer Gramedia : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9799107504
Classification
-
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To Previous